Mengapa Twenty Second Kampung Inggris adalah Lembaga Kursus Terbaik di Kampung Inggris

images
TSEC Kampung Inggris
twenty second kampung inggris

Well, well, well. Ada sangat banyak lembaga kursus bahasa Inggris di Kampung Inggris ini, jadi teman-teman harus benar-benar memilih dan memastikan dimana tempat terbaik bagi teman-teman demi kenyamanan dan ke-fokusan belajar teman-teman. Walaupun banyak sekali lembaga kursus bahasa inggris, tapi tidak semua lembaga kursus bahasa inggris menyediakan fasilitas yang bagus dan senyaman Twenty Second Kampung Inggris. Twenty Second Kampung Inggris menyediakan asrama atau yang biasa disebut camp yang bagus dan nyaman serta terpisah untuk putra dan putri, yang dilengkapi dengan fasilitas wifi serta pilihan kamar yang bisa menggunakan AC atau tidak. Twenty Second Kampung Inggris juga menyediakan kelas AC/Non AC yang bisa menunjang kenyamanan proses belajar mengajar di kelas. Selain itu di Twenty Second Kampung Inggris para member diwajibkan untuk menggunakan bahasa inggris 24 jam untuk percakapan sehari-hari yang bisa melatih vocal dan speaking serta kepercayaan diri teman-teman dalam berkomunikasi menggunakan bahasa inggris, dan tentunya semua akan di dampingi oleh para tutor.

asrama (camp) twenty second kampung inggris

asrama (camp) twenty second kampung inggris

asrama (camp) twenty second kampung inggris

Bicara tentang tutor, Twenty Second Kampung Inggris memiliki tenaga pengajar atau tutor yang sudah profesional dan sudah sangat berkompeten dibidangnya, karena dalam perekrutan tenaga pengajar Twenty Second Kampung Inggris tidaklah sembarangan, rata -rata para pengajar sudah pernah mengajar lebih dari dua tahun di Twenty Second Kampung Inggris dan sudah memiliki pengalaman mengajar lebih dari lima tahun. Berbeda dengan guru di sekolah, Para tutor di Twenty Second Kampung Inggris diharuskan memahami kebutuhan masing-masing member, mengingat tidak semua member saat datang sudah mempunyai dasar dalam belajar bahasa inggris, jadi para tutor memiliki kewajiban untuk mendampingi member saat jam belajar berlangsung ataupun di luar jam belajar, karena kedekatan tersebut dengan demikian para member tidak akan merasa malu atau sungkan untuk mengutarakan masalahnya dalam bahasa inggris kepada para tutor. Untuk testimoni para pengajar di Twenty Second Kampung Inggris, teman-teman bisa membaca pesan-pesan para alumni Twenty Second Kampung Inggris Disini.

Belajar di Twenty Second Kampung Inggris akan menjadikan liburan teman-teman lebih produktif karena tidak seperti lembaga bimbingan bahasa inggris diluar yang hanya menyediakan satu jam pertemuan dalam sehari, di Twenty Second Kampung Inggris teman-teman akan mendapatkan 6 jam pertemuan belajar dalam sehari, yang dimulai dari pagi jam 05.00 WIB dan selesai pada jam 20.30 WIB dari senin-jumat, tapi tenang saja, tetap tersedia jam istirahat bagi teman-teman disela-sela jam belajar tersebut, berikut apa saja kegiatan teman-teman selama di Twenty Second Kampung Inggris bisa di klik Disini.

Nah, bicara tentang program belajar nih, Twenty Second Kampung Inggris menyediakan berbagai program belajar dengan durasi pembelajaran yang berbeda-beda yang tentunya disesuaikan dengan waktu yang teman-teman butuhkan. Pada umumnya Twenty Second Kampung Inggris menyediakan dua paket belajar yaitu program reguler dan effective, perbedaannya adalah program reguler berarti program satuan yang bisa diambil sesuai kebutuhan teman-teman. Tetapi seluruh program tersebut sudah di rangkai menjadi satu program keseluruhan yaitu program effective yang juga durasinya berbeda-beda mulai dari 1 minggu sampai 3 bulan, tergantung waktu yang teman-teman miliki. Disamping itu untuk teman-teman yang memiliki waktu lebih Twenty Second Kampung Inggris  juga menyediakan program belajar Integrated English Program (IEP) dengan waktu belajar 5 bulan yang dikhususkan untuk kamu yang tidak mempunyai basic dalam berbahasa inggris dan ingin menguasai bahasa inggris secara keseluruhan, berikut adalah paket program yang ada di Twenty Second Kampung Inggris :

Informasi untuk Pendaftaran Program Effective:

info pendaftaran

Informasi untuk Pendaftaran Program Reguler:

pendaftaran_reguler

Informasi untuk Pendaftaran Program IEP:

integrated-english-program

Seluruh program belajar yang disediakan Twenty Second Kampung Inggris juga di lengkapi dengan fasilitas laundry dan makan 3x sehari yang akan di handle penuh oleh lembaga tentunya dengan harga terjangkau dan dengan hasil yang memuaskan, serta makanan yang sudah dijamin sehat dan halal. Dengan hal ini sehingga teman-teman bisa fokus belajar tanpa perlu memikirkan bagaimana harus mencari makan dan tempat laundry,

Untuk informasi pembayaran, penjabaran kegiatannya dan kamu yang ingin bergabung di Twenty Second Kampung Inggris pada bulan Oktober 2017, untuk mengetahu info-infonya kamu bisa klik di link Disini.

Untuk kamu yang ingin mengetahui informasi seputar program IEP dan ingin bergabung dalam program IEP silahkan baca: Integrated English Program.

Selain fasilitas tersebut, dengan pembayaran seperti diatas teman-teman sudah mendapatkan free kaos, totebag, buku tulis, dan kamus yang bisa menunjang belajar teman-teman di kampung inggris.

Untuk nformasi yang belum jelas teman-teman bisa langsung bertanya secara online (bisa  teman-teman lihat di pojok kanan bawah) kepada admin, yang tentunya para admin Twenty Second Kampung Inggris adalah admin yang fast respon dan sangat menjaga sopan satun dalam berbicara dan akan menjawab seluruh pertanyaan yang teman-teman tanyakan tentang Twenty Second Kampung Inggris. Teman-teman juga bisa menghubungi admin di di social media WA, LINE, BBM yang tersedia di gambar diatas.

Sudah kebayang kan bagaimana serunya belajar dan menambah pengalaman bersama Twenty Second Kampung Inggris, jadi tunggu apa lagi? Segera klik link mendaftar secara online atau mendaftar secara langsung.

 

Comment (3)

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *